6 Cara Mengatasi Google Maps Tidak Akurat Agar Tidak Tersesat

Cara Mengatasi Google Maps Tidak Akurat

Beberapa pengguna mungkin pernah mengalami masalah dengan ketidakakuratan Google Maps. Ketika hal ini terjadi, aplikasi tersebut bisa memberikan rute yang tidak sesuai atau informasi lokasi yang tidak tepat. Lantas sebenarnya bagaimana cara mengatasi google maps tidak akurat ini? Google Maps mengandalkan sensor magnetometer yang ada pada perangkat ponsel untuk menentukan posisi pengguna secara akurat. Pengguna … Baca Selengkapnya

Bagaimana Cara Memunculkan Lokasi di Google Maps? Ini Penjelasannya

Bagaimana cara memunculkan lokasi di Google Maps

Bagaimana cara memunculkan lokasi di Google Maps? Menambahkan atau memunculkan lokasi di Google Maps sekarang lebih sederhana, bahkan bisa dilakukan langsung dari ponsel. Apakah pengguna ingin memunculkan alamat rumah, lokasi bisnis, atau fasilitas umum lainnya? Google Maps kini memberikan kemudahan untuk menambahkan tempat baru dengan fleksibilitas yang tinggi. Memunculkan lokasi di Google Maps bukan hanya … Baca Selengkapnya

3 Cara Scan Barcode Google Maps Melalui atau Tanpa Aplikasi Tanpa Ribet

cara scan barcode google maps

Cara scan barcode google maps patut untuk diketahui oleh banyak orang. Apa itu barcode? Bagi yang belum mengetahui dengan yang biasa disebut barcode atau kode batang ini, barcode merupakan suatu data optik yang sudah di desain menggunakan garis atau simbol yang bisa dibaca oleh mesin komputer. Sekarang barcode ini juga sudah sering digunakan untuk menyimpan … Baca Selengkapnya