Aplikasi Pemutar Musik Offline Android Terbaik yang Banyak Diminati

aplikasi pemutar musik offline android terbaik

Aplikasi pemutar musik offline android terbaik kini semakin banyak dicari dan menjadi aplikasi yang sering dipakai untuk mendengarkan musik. Selain itu juga karena dengan menggunakan aplikasi offline pengguna menjadi tidak perlu khawatir kuotanya akan terkuras habis.

Layanan streaming lagu online pun sekarang mulai banyak dari berbagai aplikasi seperti spotify, reso, youtube music dan lainnya. Namun jika memakai layanan streaming lagu online harus menggunakan koneksi internet yang bagus serta menghabiskan banyak kuota.

Bagi yang berada di lingkungan sinyal internet susah serta ingin menghemat kuota lebih baik menggunakan aplikasi seperti di bawah ini, berikut rekomendasi aplikasi pemutar musik offline android terbaik:

1. Pemutar Musik Gratis Pemain Hitam

Platform streaming ini menyediakan desain yang simpel dan modern sehingga pengguna dapat mengoperasikannya secara mudah dan mudah untuk diingat. Lebih menariknya, aplikasi ini bisa mengkostumisasi warna font sesuai keinginan dari pengguna dan memiliki banyak fitur beragam.

2. Pemain Antar Jemput

Aplikasi pemutar musik offline android terbaik kedua yaitu shuttle player yang menyediakan mode dark light dan memiliki fitur sleep timer. Kelebihan lain dari shuttle player juga menawarkan open source dan built in equalizer 6 band dengan bass boost, namun kekurangan dari aplikasi ini ada beberapa fitur yang di kenakan biaya salah satunya ID3 tag editing.

3. AIMP

AIMP merupakan salah satu aplikasi musik offline populer di kalangan pengguna, karena di aplikasi ini mendukung semua format file musik seperti WAV, MP3, MA4, dan FLAC. Selain itu, AIMP mempunyai desain yang sederhana membuat pengguna jadi mudah untuk memakainya, kelebihan lainnya adalah bebas iklan sehingga pengguna tidak merasa terganggu.

Semua file yang masuk juga bisa dipindah ke penyimpanan internal dan eksternal, sama halnya dengan aplikasi lain, AIMP memiliki beberapa kekurangan di dalamnya. Namun kekurangan itu tidak terlalu menghambat kinerja aplikasi, maka dari itu pengguna tidak perlu merasa bingung.

4. Pemutar Musik Rocket

Aplikasi keempat ini menjadi aplikasi pemutar musik offline tertua sehingga tidak diragukan lagi kelayakan aplikasinya, rocket musik player memiliki banyak fitur menarik seperti equalizer, tag editor, dan penyesuaian tema. Kelebihan lainnya yaitu bisa memuat berbagai macam format musik seperti MP4, M4A, MP3, dan masih banyak lagi.

Selain itu, rocket musik juga menyediakan custom lockscreen dan podcast bookmark, sedangkan untuk kekurangannya, aplikasi ini harus mengeluarkan biaya lebih supaya tidak terganggu oleh munculnya iklan dan juga untuk kegunaan beberapa fitur pro lainnya.

5. Alat musik

Rekomendasi aplikasi pemutar musik offline selanjutnya yaitu musicolet, aplikasi ini memiliki ukuran file 5MB sehingga pengguna tidak akan menghabiskan ruang penyimpanan. Menariknya, aplikasi musicolet bisa memutar musik dengan menampilkan lirik serta bisa mengubah sampul menggunakan foto yang tersimpan di galeri.

6. Oto Musik

Oto musik mempunyai desain simple namun minimalis yang membuat aplikasi ini banyak diminati oleh banyak orang, salah satunya anak remaja. Selain untuk mendengarkan musik, aplikasinya juga bisa digunakan untuk mendownload gambar atau mencari informasi beberapa idola.

7. Media Monkey

Aplikasi ketujuh bisa mendengarkan berbagai konten podcast dan buku audio, menariknya aplikasi ini menyediakan pengaturan waktu tidur serta bisa mengumpulkan musik berdasarkan artis dan genre. Untuk kekurangannya, media monkey akan mengalami penurunan audio saat disambungkan melalui bluetooth serta memerlukan biaya untuk fitur pro.

Aplikasi pemutar musik offline android terbaik sudah dijelaskan secara rinci diatas, pengguna bisa memilih salah satu dari ketujuh aplikasi untuk digunakan. Aplikasinya bisa di download melalui playstore atau appstore yang sudah tersedia di ponsel android masing-masing.

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.